INSTRUKSI KERJA PEMERIKSAAN AKSESORIS (ACCESSORIES INSPECTION)
1. Ruang
Lingkup:
Ruang lingkup prosedur
kerja ini adalah meliputi semua accessories yang datang dari supplier harus melalui
pengechekan/inspection terlebih dahulu sebelum di-transfer ke sewing line
2. Urutan
Kerja:
1)
Persiapan
a.
Kelengkapan
Peralatan
-
Mesin metal detector
-
Gunting/cutter
-
Karet
-
Box
-
Polybag
-
Timbangan
-
Alat
Ukur (satuan cm dan inch)
b.
Persiapan
Tempat
-
Area
kerja yang bersih, tenang, dan kering
-
Lampu
dengan sinar memadai
-
Meja
dengan ukuran memadai dan bersih
c.
Penentuan
-
Tentukan
order yang akan di inspect
-
Tentukan
sample accesories yang akan di-inspect
d.
Proses pengechekan
-
Accessories
yang mengandung metal di check metal detector
-
Check
quality accessories dengan membandingkan dengan sample yang sudah di approve
-
Check
ukuran accessories apakah sesuai dengan permintaan pelanggan
-
Periksa
warna accessories
apakah sesuai dengan permintaan
-
Check dengan PO Sheet
2)
Hasil inspection
a.
Masukan
temuan inspection ke dalam format laporan
inspection accesories
b.
Buat report ke adm warehouse
c.
Apabila dalam pengechekan ditemukan banyak accessories
yang reject, maka dibuat
d.
Adm gudang mereport ke Merchandiser dan diteruskan
report ke supplier untuk di-replace
Komentar
Posting Komentar